Abdul Hayat Resmi Pimpin Pemuda Mancamarga Sulsel Periode 2021-2025


MAKASSAR, ARUSMUDA.COM -
Abdul Hayat Gani resmi menakhodai Pengurus Daerah Pemuda Panca Marga Sulawesi Selatan Periode 2021 -2025 setelah dilantik secara resmi oleh Ketua Umum PPM Samsir Siregar, Ahad (26/06/2021) di Makassar. 

Abdul Hayat Gani, juga sebagai ex officio Komandan Resimen Yudha Putra XXI Sulsel terpilih secara aklamasi dalam Musyawarah Daerah ke IX PPM Sulawesi Selatan yang berlangsung di tempat yang sama sejak sabtu. 

Sekretaris Daerah Provinai Sulawesi Selatan ini resmi memegang tongkat Komando PPM Sulsel, menggantikan Agus Arifin Nu’mang yang merupakan Wakil Gubernur Sulawesi Selatan periode 2014-2019. 

Adapun susunan kepengurusan dan personalia PPM Sulsel periode 2021-2025. Hasil keputusan formatur Musda PPM Sulsel 

Ketua dan Wakil Ketua

Dr. Abdul Hayat Gani, M.Si (Ketua PD PPM Sulsel), Prof Dr. Arifuddin Mannan (Wakil Ketua)P, ProfDr. Sukardi Weda (Wakil Ketua), Dr. Arfat Rasyid, SH., MH (Wakil Ketua), Andre Arif Bulu, SE (Wakil Ketua), Andi Hatta Lantara (Wakil Ketua), Ir. Hj. Andi Herfida Attas, M.Si (Wakil Ketua), dr. Muhammad Ichsan Mustari, M.Kes (Wakil Ketua), Dr. Ir Arfa Palu, ST (Wakil Ketua).

Sekertaris dan Wakil Sekertaris

Dr. Iqbal S Suhaeb, MT (Sekertaris PD PPM Sulsel), Takdir Amir, SE (Wakil Sekertaris), Erwin Robert Mone (Wakil Sekertaris), Dr H. Nurdin Tajri, SH,.MH (Wakil Sekertaris), Ir. Sjamsuar Arsyad (Wakil Sekertaris), Ahmad Fauzan Agus, SE (Wakil Sekertaris), Hj. Hairani (Wakil Sekertaris), Dr. Takdir Kasau, SH.,MH (Wakil Sekertaris), Drs. H. Andi Ahmad Saransi, M.Si  (Wakil Sekertaris).

Bendahara dan Wakil Bendahara

Kaharuddin Asis, SE.,M.Si (Bendahara PD PPM Sulsel), Abu Bakar Idris, SE Wakil Bendahara.Hj. Herlinda Nur, SE Wakil Bendahara.Ir. Agu Thalib Edwansyah Wakil Bendahara.Drs. Idham Betta Wakil Bendahara 

Komposisi Biro

Biro Organisasi dan Keanggotaan, Koordinator Biro: Hasan Kuba. Biro Bela Negara 4 Pilar Kebangsaan dan Perintis Kemerdekaan, Koordinator Biro: Anwar. Biro Pendidikan dan Pelatihan Dr. Muchlis Mallajareng, MPD. Biro Libang dan IPTEK, Koordinator Biro: Dr. Muhammad Hasrul, SH,.MH. Biro Hukum dan HAM, Koordinator Biro: Andi Patatondra, MH. Biro Kerjasama Hubungan antar Lembaga, Koordinator Biro: Dr. Andi Mulyono Caco, SE. Biro Koperasi dan UMKM, Koordinator Biro: Mansyur Masa. Biro Pariwisata dan Ekonomi Kreatif, Koordinator Biro: Erwin Maulana Nyompa. Biro Pemuda dan Penanggulangan Nafsha, Koordinator Biro: Andi Bayu Dewabrata Mappajantji. Biro Olah raga dan Seni budaya, Koordinator Biro: Drs. Muhammad Ridwan, M.Si. Biro Tenaga Kerja dan Kewirausahawan, Koordinator Biro: Antho Batara. Biro Pemberdayaan Masyarakat Perempuan dan Perlindungan Anak, Koordinator Biro: Dr.dr.Hj. Fitriah Zainuddin, M.Si. Biro Kesehatan dan Kesra, Koordinator Biro: Dr. dr. Ampera Matippanna, SKed.,MH. Biro Perlindungan dan Jaminan Sosial, Koordinator Biro: Nur Hasan SK,.SH,.M.Kes. Biro Informasi dan Komunikasi, Koordinator Biro: Umar Hankam. Biro Lingkungan Hidup dan Penanggulangan Bencana, Koordinator Biro: Muhammad Alam Arsyad




Posting Komentar

0 Komentar